Hai Sahabat Sehat!!
Hai, Teman Segar! Bulan suci Ramadhan telah tiba! Untuk memastikan belanja kebutuhan dapurmu tetap lancar dan segar selama bulan penuh berkah ini, Segari memperpanjang jam pemesanan dari pukul 5 PAGI – 12 MALAM.
Dengan perubahan ini, kami harap bisa membantu Teman Segar yang ingin berbelanja lebih malam!
๐ FAQ ๐
๐ Kapan batas waktu pemesanan di aplikasi untuk dikirimkan langsung?
Untuk dikirimkan langsung, Teman Segar dapat berbelanja di aplikasi dari jam 5 PAGI – 12 MALAM.
๐ Bagaimana jika saya ingin berbelanja diluar jam tersebut, misalkan jam 00.05 WIB?
Teman Segar masih tetap bisa berbelanja diluar jam 5 PAGI – 12 MALAM dan memilih slot pengiriman yang ada pada aplikasi dimulai dari jam 05.00 – 00.00 WIB.
๐ข Bagaimana jika memilih opsi pengiriman Prioritas?
Sama, pemesanan opsi pengiriman Prioritas bisa dilakukan hingga jam 24.00 WIB.
๐ Jika saya pesan pengiriman hari ini pada jam 23:59 WIB dan melakukan pembayaran pada 00:01 WIB, kapan produk saya akan dikirimkan?
Ya, selama Teman Segar melakukan checkout sebelum pukul 24:00 WIB dan melakukan pembayaran paling lambat di 00.15 WIB, pesanan akan diantar langsung untuk maksimum pengiriman sampai jam 02.00 WIB.
๐ Apakah saya bisa mengubah jadwal atau alamat pengiriman setelah pembayaran?
Bisa, selama status pesanan di aplikasi masih โterjadwal,โ Teman Segar dapat mengajukan perubahan melalui WhatsApp – Customer Service Segari: 0817-9790-000 (Jam operasional 05.00 – 02.00 WIB).
๐ Apakah jam pemesanan baru berlaku untuk semua area layanan Segari?
Penambahan pengiriman ini berlaku di seluruh area layanan pengiriman Segari, kecuali:
- Cileungsi
- Gunung Putri
- Marunda
- Bojongsari
- Sawangan
- Citayam
Jangan khawatir kehabisan stok bahan makanan segar selama bulan Ramadhan!
Dengan Segari, nikmati kemudahan belanja dari rumah!Belanja di Segari, jadi bisa lebih fokus ibadah! ๐ย

Dibaca melalui Netly.win
Source link