Membuat pas photo dengan photoshop

Bagaimana cara membuat ukuran pas foto uk. 2×3 cm, 3×4 cm, 4×6 cm menggunakan photoshop?

Yang diperlukan untuk membuat pas foto dengan photoshop tidak banyak, hanya dibutuhkan teknik seleksi pada foto atau teknik cutting, ganti background foto (merubah warna background foto). Dan cara mengedit foto menjadi berbagai ukuran sangat simple dan mudah sekali, yuk simak tutorialnya dibawah ini.

Membuat pas foto dengan photoshop :

1. Buka photoshop
2. Buka foto yang akan dibuat menjadi berbagai macam ukuran, misalnya foto Shaheer Sheikh

Membuat pas foto dengan photoshop

3. Saya akan merubah background menjadi warna merah, caranya seleksi foto dengan Pen Tool seperti dibawah ini

Membuat pas foto dengan photoshop

4. Lalu tekan Ctrl + Shift + I untuk membalik seleksi (jadi sekarang background yang terseleksi) lalu tekan Delete. Lalu dengan Paint Bucket silakan diberi warna merah. Kalau sudah lalu hilangkan seleksi dengan tekan Ctrl+D dan hasilnya seperti dibawah ini

Membuat pas foto dengan photoshop

5. Foto disini akan saya buat berukuran 4×6 cm, jadi caranya pada toolbox pilih Crop dan di option menu ubah nilai Width = 4 cm dan Height = 6 cm dan Resolutions = 72 pixels/inch

Membuat pas foto dengan photoshop

6. Mulailah mengcrop dan usahakan posisi cropping di tengah-tengah seperti dibawah ini

Membuat pas foto dengan photoshop

7. Hasilnya dari edit foto ukuran 4 x 6 seperti dibawah ini 8. Untuk membuat pas foto ukuran 2×3 dan 3×4 caranya sama dengan diatas, dan dibawah ini contoh pas foto ukuran 2×3, 3×4 dan 4×6 Untuk lebih detailnya mengenai tutorial membuat pas photo, silahkan lihat video dibawah ini

Membuat pas foto dengan photoshop

8. Untuk membuat pas foto ukuran 2×3 dan 3×4 caranya sama dengan diatas, dan dibawah ini contoh pas foto ukuran 2×3, 3×4 dan 4×6

Membuat pas foto dengan photoshop

Source :
Like
Like Love Haha Wow Sad Angry
Subscribe
Notify of
guest
1 Comment
oldest
newest most voted
Inline Feedbacks
View all comments