Health

Jenis – Jenis Malaria dan Penanganannya

Malaria merupakan penyakit yang tidak dapat dianggap remeh. Penyakit ini dapat membahayakan nyawa. Hampir 50% dari populasi di dunia memiliki resiko terkena malaria, terlebih di daerah endemik. Berikut bisa ketahui jenis – jenis malaria di Malaria dibagi menjadi 4 jenis berdasarkan jenis plasmodium yang menjadi penyebab infeksinya. Malaria Tertiana Plasmodium vivax …

Read More »

Pneumonia

Pengertian Pneumonia Pneumonia atau dikenal juga dengan istilah paru-paru basah adalah infeksi yang mengakibatkan peradangan pada kantong-kantong udara di salah satu atau kedua paru-paru. Pada penderita pneumonia, sekumpulan kantong-kantong udara kecil di ujung saluran pernapasan dalam paru-paru (alveoli) akan meradang dan dipenuhi cairan atau nanah. Akibatnya, penderita mengalami sesak napas, …

Read More »

Ketahui Sederet Obat-Obatan Corona di Sini

Setiap hari, pasien positif virus Corona kian bertambah. Namun, antivirus atau vaksin untuk mengatasi virus ini belum juga berhasil ditemukan. Para peneliti pun masih sibuk menelaah obat-obatan yang bisa menangani infeksi virus Corona atau COVID-19. Virus Corona atau severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) adalah virus yang menyerang sistem pernapasan. Virus ini …

Read More »

Ini Reaksi Tubuh Saat Terinfeksi Virus Corona

Reaksi tubuh saat terinfeksi virus Corona adalah membentuk daya tahan tubuh untuk membasmi virus tersebut. Jika sistem kekebalan tubuh kuat, maka virus akan mati. Namun, pada orang yang daya tahan tubuhnya lemah, virus Corona bisa sulit dilawan sehingga muncul gejala yang berat dan komplikasi yang fatal. Virus Corona dapat menular antarmanusia …

Read More »

Bantu Cegah Penyebaran COVID-19, Inilah Protokol Isolasi Mandiri yang Perlu Diterapkan

Di Indonesia, jumlah pasien yang terinfeksi virus Corona atau COVID-19 terus bertambah. Agar tingkat penyebarannya tidak semakin parah, pemerintah menyarankan masyakarat untuk tetap berada di rumah dan menerapkan protokol isolasi mandiri, terutama bagi yang mengalami gejala COVID-19. Protokol isolasi mandiri dikeluarkan pemerintah dengan tujuan untuk mengurangi penularan COVID-19. Pasalnya, virus Corona mudah …

Read More »

Solusi Tepat Cara Mengatasi Sesak Napas Tanpa Obat

Cara mengatasi sesak napas secara alami dan tanpa obat sebenarnya sangat mudah dilakukan. Tetapi, langkah ini tidak bersifat mengobati penyebab sesak. Jika terdapat penyakit penyerta penyebab sesak napas Anda tetap perlu mendapat pengobatan. Berikut beberapa metode yang dapat membantu mengendalikan pernapasan serta melatih tubuh mengatasi sesak napas. Sesak napas atau dyspnea adalah …

Read More »

Benarkah Vaksin Flu Bisa Mencegah Infeksi Virus Corona?

Persediaan vaksin flu di Indonesia kini telah menipis karena banyak masyarakat yang percaya bahwa pemberian vaksin ini dapat mencegah infeksi virus Corona atau COVID-19. Pertanyaannya, benarkah vaksin flu bisa mencegah serangan virus Corona? Agar Anda tak keliru, simak artikel berikut ini. Secara sekilas, gejala infeksi virus Corona tampak mirip dengan gejala penyakit flu. …

Read More »

Lindungi Bayi Anda dari Virus Corona

Virus Corona sejauh ini memang terlihat lebih banyak menyerang orang dewasa. Namun, sebenarnya beberapa kasus infeksi virus Corona pada bayi juga sudah ditemukan. Oleh karena itu, langkah-langkah pencegahan perlu dilakukan untuk mengurangi risiko penularan virus Corona pada bayi. Virus Corona yang menyebabkan penyakit COVID-19 kini sudah ditemukan di Indonesia. Virus yang …

Read More »

Infeksi Virus Corona pada Ibu Menyusui, Ini yang Perlu Anda Ketahui

Jumlah infeksi virus Corona terus meluas ke sejumlah negara, termasuk Indonesia. Siapa saja dapat terinfeksi virus ini, tak terkecuali ibu menyusui. Lantas, bagaimana dampak virus ini terhadap ibu menyusui dan bayi yang sedang disusui? Infeksi virus Corona atau penyakit COVID-19 disebabkan oleh coronavirus jenis baru yang pertama kali ditemukan di Wuhan, China …

Read More »